Secara Resmi, Amerika Serikat Memberitahu PBB Keluar dari WHO

- Pewarta

Kamis, 9 Juli 2020 - 00:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Adilmakmur.co.id, Jakarta – Gedung Putih secara resmi telah memberi tahu Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB) bahwa Amerika keluar dari Organisasi Kesehatan Dunia (World Health Organization/WHO), meskipun jumlah kasus Covid-19 melonjak di AS.

Presiden Donald Trump membekukan dana AS untuk WHO pada April dan sebulan kemudian, mengumumkan niatnya untuk keluar. Ia menuduh organisasi itu bias, condong pada China dalam penanganan wabah virus corona dan menuntut reformasi.

“Kita telah merinci reformasi yang harus dibuat dan melibatkan mereka secara langsung, tetapi mereka menolak untuk bertindak. Karena mereka gagal melakukan reformasi yang diminta dan sangat dibutuhkan,hari ini kita akan memutuskan hubungan,” kata Trump pada Mei.

Menurut aturan WHO, negara mana saja yang hendak keluar dari organisasi itu harus memberi pemberitahuan satu tahun sebelumnya. Jika Trump kalah dalam pemilihan November, presiden berikutnya bisa memutuskan untuk tetap menjadi anggota.

Amerika memimpin dunia dengan kasus Covid-19 terbanyak, yaitu dengan hampir 3 juta penderita dan hampir 131.000 kematian.

Pakar kesehatan AS menyebut tindakan presiden itu picik dan menghancurkan kerja sama selama puluhan tahun dalam memerangi semua penyakit. (voa)

Berita Terkait

Donald Trump Dituding Tidak Punya Rencana untuk Mendistribusikan Vaksin Covid
Malaysia Juga Kembali Lakukan Kegiatan untuk Memperketat Batasan Pergerakan
Massa Pro Donald Trump Rusuh dan Anarkis di Gedung Capitol, 4 Orang Tewas
Ya Ampun Kok Bisa, Drone Diduga Milik China Masuki Teritori Indonesia
Ternyata Ini, Kemenhan Angkat Bicara Soal Temuan Drone Bawah Laut
Amerika Berikan Pengakuan Kedaulatan Maroko Atas Wilayah Sahara Barat
Pidato Lengkap Kemenangan Presiden ke-46 Amerika Serikat
Pemilihan Presiden Amerika Serikat Resmi Dimenangkan Joe Biden
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Senin, 25 Januari 2021 - 01:42 WIB

Donald Trump Dituding Tidak Punya Rencana untuk Mendistribusikan Vaksin Covid

Selasa, 12 Januari 2021 - 09:04 WIB

Malaysia Juga Kembali Lakukan Kegiatan untuk Memperketat Batasan Pergerakan

Kamis, 7 Januari 2021 - 09:45 WIB

Massa Pro Donald Trump Rusuh dan Anarkis di Gedung Capitol, 4 Orang Tewas

Selasa, 5 Januari 2021 - 09:51 WIB

Ya Ampun Kok Bisa, Drone Diduga Milik China Masuki Teritori Indonesia

Selasa, 5 Januari 2021 - 07:02 WIB

Ternyata Ini, Kemenhan Angkat Bicara Soal Temuan Drone Bawah Laut

Selasa, 22 Desember 2020 - 08:39 WIB

Amerika Berikan Pengakuan Kedaulatan Maroko Atas Wilayah Sahara Barat

Senin, 9 November 2020 - 01:46 WIB

Pidato Lengkap Kemenangan Presiden ke-46 Amerika Serikat

Minggu, 8 November 2020 - 11:36 WIB

Pemilihan Presiden Amerika Serikat Resmi Dimenangkan Joe Biden

Berita Terbaru